Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2023

BAKSO MALANG

Gambar
 KULINER BAKSO MALANG https://nibble-images.b-cdn.net/nibble/original_images/14736215_1398186690209126_6812621165786300416_n.jpg - Bakso enak bisa ditemui di kawasan jajanan Stasiun Gondangdia. Racikannya khas Malang dengan harga yang terjangkau. Dengan harga Rp 15 ribu sudah dapat isian lengkap berupa bakso hingga pangsit. Bakso jadi 'comfort food' yang dicari orang saat sedang ingin makan kenyang, tapi tak terlalu berat. Racikan yang umum ditemui adalah bakso khas Solo atau Wonogiri. Namun selain itu, ada juga bakso khas Malang yang tak kalah enak. Isian siomay dan tambahan kerupuk pangsit jadi ciri khasnya. Di Stasiun Gondangdia, kamu dapat menemukan penjual bakso Malang enak. Dari arah Pintu A, susuri jalan beberapa meter, lalu kamu akan menemukan Bakso Singo 85 di sisi kiri. Gerobaknya di bagian depan memuat dandang berisi ragam bakso Malang yang tengah dikukus. Saat tutup dandang dibuka, kepulan asap bakal menyeruak dan menebarkan aroma kaldu yang gurih. eporsi bakso...

TAHU CAMPUR

Gambar
  Kuliner Tahu Campur Khas Lamongan                     https://asset.kompas.com/crops/vxMzCtiV8rUyfRgntOpbC9_bk7I=/15x60:1000x717/750x500/data/photo/2021/08/06/610d45c860a79.jpg Lamongan - Siapa yang tidak tahu dengan kuliner satu ini. Tahu campur adalah kuliner khas Lamongan yang sudah dijual dan tersebar di berbagai daerah di Jawa Timur, bahkan di Indonesia. Kuliner ini konon berasal dari Desa Padenganploso, Kecamatan Pucuk, Lamongan. Karena itulah, bagi siapa saja yang datang ke desa itu akan menjumpai gapura selamat datang bertuliskan 'Bumi Tahu Campur'. Buat yang belum pernah makan kuliner ini, tahu campur adalah sajian yang terdiri dari sop daging sapi kenyal, tahu goreng, perkedel singkong atau lento, taoge segar, selada air segar, mi kuning, serta kerupuk udang.   Kepala Disperindag Lamongan Anang Taufik menyatakan bahwa Pemkab berencana mematenkan tahu campur sebagai ...